Untuk urusan standar keamanan, helm ini sudah bersertifikasi SNI (Standar Nasional Indonesia), IEC (International Electronic Commision) dan ASTM (American Standard Testing and Material) yang artinya sudah memiliki tingkat keamanan yang baik.
Helm Canggih Dilengkapi Bluetooth, Peranti Canggih Para Rider

Helm Oase Rider dilengkapi dengan teknologi canggih dan koneksi Bluetooth
(Istimewa)