Finance
399 Ribu WP Telah Laporkan SPT di DJP Jatim I
Berdasar catatan DJP Jatim I per 24 Maret, jumlah WP pada 2023 mencapai 1.161.971 akun. Jumlah tersebut meningkat jika dibandingkan dengan data 2022.
Harga Emas Antam Hari ini Turun Rp 10.000, jadi Rp 1.072.000 per Gram
Rupiah Merosot di Tengah Situasi Moneter AS yang Masih Belum Stabil
Berita Hari Ini
BRI Danareksa Sekuritas Bukukan Penjaminan Emisi Rp 80 T Pada 2022
BRI Danareksa Sekuritas catatkan lakukan penjaminan emisi saham dan obligasi mencapai Rp 80 triliun sepanjang 2022.
399 Ribu WP Telah Laporkan SPT di DJP Jatim I
Berdasar catatan DJP Jatim I per 24 Maret, jumlah WP pada 2023 mencapai 1.161.971 akun. Jumlah tersebut meningkat jika dibandingkan dengan data 2022.
Harga Emas Antam Hari ini Turun Rp 10.000, jadi Rp 1.072.000 per Gram
Harga emas melemah karena berkurangnya kekhawatiran tentang sistem perbankan global memicu selera risiko dan menahan beberapa tawaran safe-haven bullion.
J Trust Bank Cetak Laba Bersih Rp 86,6 Miliar
Perolehan laba ini didorong oleh pertumbuhan kredit yang selektif dan mengedepankan prinsip kehati-hatian serta pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK).
2,4 Juta Warga Ber-KTP Jawa Barat jadi Investor Bursa Efek Indonesia
Dari 2,4 juta jumlah investor di Jawa Barat itu, Reza mengatakan, ada sebanyak Rp 118 triliun lebih aset investasi.
Anak Perusahaan ACC Sebar Beasiswa Untuk Siswa Difabel
Bantuan alat pendidikan itu diberikan untuk siswa difabel di 10 Sekolah Luar Biasa (SLB) yang ada di Kota Yogyakarta.
Bahas Bauran Kebijakan Ekonomi ASEAN
Indonesia memegang tampuk kepemimpinan ASEAN tahun ini. Tema ASEAN matters: Epicentre of Growth menggarisbawahi untuk fokus menjadi kawasan ekonomi yang tumbuh.
PGEO Tingkatkan Capex, BMRI Perkuat Layanan Beli SBN
Angka belanja modal PGEO naik 316,67 persen jika dibandingkan dengan belanja modal tahun lalu.
Perusahaan Sekuritas Getol Ekspansi Sasar Investor Generasi MZ
Bernardus menyebut kelompok konsumen di bawah 40 tahun mencapai 78 persen di perusahaannya.
Rupiah Merosot di Tengah Situasi Moneter AS yang Masih Belum Stabil
Rupiah pada Senin (27/3) ditutup melemah 10 poin atau 0,07 persen ke posisi Rp 15.163 per USD dibandingkan penutupan perdagangan sebelumnya Rp 15.153 per USD.
Masih Ada Waktu 2 Hari Lagi, Pesan SR018 Mudah Lewat Moduit
Pembelian SR018 dapat dilakukan mulai Rp 1 juta dengan maksimal Rp 5 miliar untuk tenor 3 tahun dan Rp 10 miliar untuk tenor 5 tahun.
Berikut Aksi Korporasi Sejumlah Emiten Bursa, dari WSBP hingga ELSA
PT Elnusa Tbk (ELSA) menandatangani MoU dengan perusahaan asal Korsel KHAN Co., Ltd (KHAN).
Krisis Perbankan Global Justru jadi Pendorong Aliran Modal Masuk
Krisis perbankan justru membuat pengelola dana global mengalihkan dananya ke obligasi emerging market Asia. Termasuk Indonesia.
Pendapatan Naik, Laba PT Telkom Turun Jadi Rp 20,75 Triliun Pada 2022
PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) membukukan laba bersih Rp 20,75 triliun sepanjang 2022, turun 16,19 persen dibanding tahun lalu yang tercatat Rp 24,76 triliun
BI Catat Uang Beredar Tembus Rp 8.300 Triliun Per Februari 2023
“Perkembangan tersebut terutama didorong oleh pertumbuhan uang beredar dalam arti sempit (M1) sebesar 6,6 persen (yoy),” kata Erwin keterangan tertulis