Sangat disayangkan, ujar Titi, di masa kini masih banyak pihak yang mensubordinasikan perempuan terhadap laki-laki. Meski begitu, sejak dulu sampai sekarang di Nusantara ini selalu saja ada tempat bagi perempuan.
“Sangat disayangkan, ketika ada sejumlah kesempatan dibuka justru dari pihak perempuannya sendiri belum memiliki kemampuan yang memadai,” paparnya.